Sistem belajar di Englishnesia sifatnya Flexibel. Di Platform Englishnesia sudah tersedia 100an video materi dan Soal latihan yang disusun secara terstruktur mulai dari yang harus dipelajari terlebih dahulu sampai ke tingkat lanjutan. Jadi, bener bener dari 0 banget.Dengan Kurikulum pembelajaran yang sudah diurutkan serta dengan penyampaian tutor yang menyenangkan, kamu akan merasakan mudahnya Bahasa inggris hanya dengan belajar mandiri.
Englishnesia telah menyediakan segala aspek yang kamu butuhkan untuk bisa berbahasa Inggris, mulai dari Kelas Grammar, Kelas Speaking, Kelas Writing, Kelas Reading dan Kelas Listening. Hanya 1x berlangganan saja, kamu sudah bisa akses semua kelas.
Englishnesia unggul dalam hal kurikulum dan sistem. Englishnesia sudah menyusun dan mengemas materi dari apa yang harus kamu pahami terlebih dahulu ke tahap selanjutnya. Hal ini akan mempermudah kamu dalam memahami dasar-dasar Bahasa Inggris itu sendiri. Selain itu, Englishnesia dapat kamu akses kapan aja dan dimana aja, jadi kamu tidak perlu khawatir ketinggalan materi, karena bisa diakses kapanpun dan dimanapun kamu ingin belajar Bahasa Inggris, menyesuaikan waktu kamu. Materi yang sudah kamu pelajari juga bisa kamu buka berulang-ulang kali, jadi belajarnya lebih asik dan nyaman banget deh dan pastinya bisa direview kapan aja.
Englishnesia menyediakan 3 Paket yang bisa menjadi pilihan kamu, paket belajar 1 bulan, 6 bulan dan 12 bulan, Dengan memilih salah satu paket, kamu sudah bisa akses semua materi kelas. Secara layanan yang didapatkan, tidak ada yang membedakan antar paket, yang membedakan hanya pada masa aktif aksesnya saja. Jadi tergantung bagaimana pola dan sistem belajar kamu ya. Umumnya member Englishnesia memilih Paket 12 Bulan dikarenakan lebih puas dan belajarnya tidak terburu-buru.
Tentunya ada dong. Setelah kamu berhasil menyelesaikan semua kelas di Englishnesia, kamu akan mendapatkan sertifikat resmi dari Engishnesia melalui website Englishnesia.